Berita Desa
Indeks
BJ Habibie Meninggal, Ini Instruksi Resmi Pengibaran Bendera Setengah Tiang
Presiden ketiga Republik Indonesia, BJ Habibie wafat di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta Pusat, karena sakit, Rabu (11/9/2019). Rencananya prosesi pemakaman Habibie akan dilakukan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Kamis (12/9/2019) sekitar pukul 14.00 WIB. Acara pemakaman akan didahului dengan penyerahan
- 12 September 2019
- Admin Kulur
- Berita Desa