Artikel Terkini
Indeks
Kulon Progo - Dinas Pertanian dan Pangan (Disperpangan) Kulonprogo optimistis petani padi bisa menanam padi sesuai waktu yang ditentukan menyusul mulai turunnya hujan di penghujung akhir tahun ini. Wilayah yang sudah mendapat pengairan pertanian diimbau untuk segera memulai tanam padi. Kepala Disperpangan
- 17 Desember 2019
- Admin Kulur

Sering melewatkan sarapan? Padahal sarapan yang bergizi dan seimbang dapat memberi energi lebih bagi tubuh, mencegah makan terlalu banyak setelahnya. Ini dia 5 sarapan sehat yang baik bagi tubuh di pagi hari. 1. Telur Telur termasuk salah satu opsi sarapan sehat di pagi hari. Konsumsi telur untuk
- 16 Desember 2019
- Admin Kulur

Menyeruput kopi di pagi hari sangat efektif mengusir kantuk dan membangkitkan stamina untuk mulai beraktivitas. Tapi sebaiknya tidak berlebihan, karena kafein juga bisa memicu overdosis. Respons masing-masing orang terhadap kafein cukup bervariasi. Bagi yang sensitif, sedikit saja terpapar kafein efek
- 16 Desember 2019
- Admin Kulur

PT Angkasa Pura I menegaskan penerbangan ekstra atau extra flight untuk Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2020 tidak diperbolehkan di Bandara Internasional Adisutjipto. Penerbangan ekstra akan dipusatkan di Bandara Internasional Yogyakarta atau Yogyakarta International Airport (YIA) di Kulonprogo. General
- 16 Desember 2019
- Admin Kulur

Kabar gembira bagi warga Kulur pada khususnya dan warga Kulon Progo pada umumnya bahwa saat ini keterlambatan atas pelaporan Kependudukan dan Pencatatan sipil TIDAK dikenakan sanksi administratif/denda. Hal ini berdasarkan pada Perda No 9 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Administrasi Kependudukan. Untuk
- 16 Desember 2019
- Admin Kulur

Kulon Progo - Kabupaten Kulon Progo kembali memperoleh penghargaan sebagai Kabupaten Peduli HAM tahun ini. Penghargaan tersebut diberikan oleh Kementerian Hukum Hak Asasi Manusia (Kemenkum HAM) RI pada Selasa (10/12) kemarin di Bandung. Kasubbag Pelayanan Hukum dan HAM pada Bagian Hukum Setda Kulon
- 16 Desember 2019
- Admin Kulur

Kulon Progo - Pemerintah Kabupaten Kulonprogo dinilai perlu memasang hidran di seluruh kecamatan sebagai antisipasi terjadi kebakaran di kawasan permukiman. Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kulonprogo Lajiyo Yok Mulyono menuturkan setiap kecamatan minimal memiliki satu unit hidran sebagai
- 16 Desember 2019
- Admin Kulur

Kulon Progo - Pemerintah Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengharapkan pemerintah pusat dan provinsi segera menyelesaikan pembangunan Pelabuhan Tanjung Adikarto supaya dapat mendongkrak perekonomian masyarakat di kawasan pesisir. Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kulon Progo
- 11 Desember 2019
- Admin Kulur